Breaking News

Proses Tes CPNS Berlanjut, 12 Peserta CPNS Non SLTA Ikuti SKB-CAT


Mataram- Dilaksanakan di UPT BKN Mataram, 12 peserta tes CPNS Non SLTA mengikuti Tes Seleksi Kompetensi Bidang (SKB) yang dilakukan dengan Computer Assisted Test (CAT), Sabtu (27/11).


Dipantau langsung oleh Kepala Divisi Administrasi Kanwil Kemenkumham NTB didampingi Kepala Bagian Umum dan Kepala Sub Bagian Kepegawaian, Tata Usaha dan Rumah Tangga, tes dimulai pada pukul 15.30 WITA. Live scoring Tes SKB CAT ini dapat disaksikan langsung oleh para peserta maupun khalayak umum melalui kanal YouTube UPT BKN Mataram. Tes SKB ini dilakukan tanpa dipungut biaya apapun dan dengan menerapkan protokol kesehatan yang sangat ketat.


Tahap SKB-CAT ini merupakan kelanjutan dari SKD CAT yang telah dilakukan pada Oktober lalu. Setelah melalui tahapan SKB CAT, para peserta akan mengikuti tes Wawancara, Pengamatan Fisik dan Keterampilan (WPFK) di Kantor Wilayah

0 Comments

© Copyright 2023 - Suara Konsumen Indonesia